Imaginary Friend

Blog berisi review makeup & skin care dan juga pengalaman traveling ke Jepang, Singapore, dll.

Hai semuanya! Aku mau berbagi rahasia merawat kulitku agar terlihat lebih cerah dan putih dalam waktu 3 bulan. Aku udah coba sendiri dan semuanya DIY alias bikin sendiri dari bahan-bahan yang mudah kamu dapetin di minimarket atau bahkan di rumahmu. Jadi, aku akan buat 3 skin care, yaitu scrub wajah, toner dan masker. Langsung aja lihat caranya di video di bawah ini.

Hi Everyone! I got some DIY skin care routines to get brightening face during Summer time. I've tried for about 3 months and it really works. Check out the video below :)





Jadi bahan-bahan yang aku gunakan punya manfaat yang bagus banget untuk kulit. Misalnya teh hijau yang bisa mengurangi jerawat, garam untuk mengecilkan pori-pori, oat dan extra virgin olive oil untuk melembabkan kulit. Sedangkan air beras dan pepaya bisa memutihkan kulit secara alami. Jadi, selamat mencoba di rumah. Kalau kamu malas bikin skin care sendiri, kamu bisa coba beli whitening mask dari Menard atau Kracie. Bisa juga coba sabun dan face cream Kojiesan.

I use green tea which is good to reduce acne. Salt is good to minimize big pores, while oat & EVOO are very good as a moisturizer. Also rice water and papaya for whitening the skin. So, hopefully you like it and good luck!


Disclaimer

I personally tested every product and give my very honest opinion based on my personal experienced. I put additional disclaimer in each sponsored post.

Bottom Ad [Post Page]

| Designed by Colorlib